Laga Pekan Kelima BRI Liga 1 2023-2024 Usai, Ini Posisi PSM Makassar di Klasemen Sementara

- Minggu, 30 Juli 2023 | 21:38 WIB
Lima besar posisi klasemen sementara BRI Liga Indonesia 2023/2024 pekan ke-5.
Lima besar posisi klasemen sementara BRI Liga Indonesia 2023/2024 pekan ke-5.

Gala Lisan--Laga pekan kelima pertandingan sepakbola BRI Liga 1 Indonesia 2023/2024 telah usai. PSM Makassar kini berada di posisi ke-6 setelah hanya mampu imbang melawan Bhayangkara FC, pada Sabtu, 29 Juli.

Sehingga PSM hanya menambah 1 poin menjadi 8. Pada pekan ke-6 melawan Persik Kediri, PSM wajib menambah poin untuk bisa naik peringkat.

Di mana saat ini, untuk puncak klasemen diraih Dewa United dengan 10 poin, kedua
Madura United (10 poin), Pesrita (10 poin), Bali United (9 poin), dan Persija Jakarta (8 poin). ***

 

 

 

Editor: Mukhlis Muhammad

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Reza On Fire

Senin, 31 Juli 2023 | 21:14 WIB
X